Bonus Atlet Porprov Belum Cair, Ketua KONI Ogan Ilir Janjikan Ini

Atlet Porprov Ogan Ilir mengungkapkan kekecewaan mereka terhadap keterlambatan pencairan bonus yang telah dijanjikan.--

Pencairan bonus atlet Ogan Ilir rencananya sebelum September mendatang, karena Aswan akan dilantik sebagai anggota DPRD Sumatera Selatan.

BACA JUGA:Pemeran Wanita di Video Skandal 29 Detik Diduga Karyawan Minimarket, Ini Faktanya

”Saya dilantik sekitar pertengahan September nanti. Bonus atlet Insya Allah cair sebelum masa itu,” kata Aswan.

Aswan terpilih sebagai anggota DPRD Sumatera Selatan terpilih dari Partai Gerindra Dapil III Ogan Ilir-Ogan Komering Ilir dengan perolehan 19.385 suara.

Setelah tak menahkodai KONI Ogan Ilir, Aswan berharap prestasi atlet di Bumi Caram Seguguk terus meningkat dari masa ke masa. ”Mudah-mudahan prestasi atlet kita semakin meningkat. Kalau tahun lalu peringkat 7 di Porprov, makan selanjutnya harus bisa meningkat,” ucap Aswan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan