Spesifikasi Huawei P20 Smartphone Flagship Killer Terbaik, Punya Desain Elegan dan Layar Berkualitas

Huawei P20 Pro kembali menggoda penggemar teknologi dengan penampilan luar biasa dan layar berkualitas tinggi, menjadikannya pilihan utama bagi mereka yang menginginkan smartphone dengan performa maksimal dan estetika yang menawan.--

Di bezel bawah layar, Huawei menyertakan fingerprint scanner yang memudahkan pengguna melakukan unlock saat smartphone ditempatkan di atas meja atau dipegang.

Tidak ada tombol navigasi fisik; tombol navigasi virtual di bagian bawah layar bisa disembunyikan bila tidak dibutuhkan.

Selain itu, Huawei menggunakan fingerprint scanner sebagai penunjang navigasi dengan gesture tertentu. Tombol power dan volume diletakkan di sisi samping kanan P20 Pro.

BACA JUGA:Oppo A3 Pro 5G: HP Tahan Banting dengan Performa Gahar dan Kamera Mumpuni, Begini Spesifikasi Lengkapnya!

BACA JUGA:Infinix Note 11, HP dengan Kualitas Kamera Telefoto Digital Zoom 30x Bikin Terpukau Layak Smartphone Superior

Pada layarnya, hp Huawei P20 Pro memiliki jenis layar AMOLED berukuran 6,1 inci dengan panel kaca 3D yang melengkung beresolusi FHD 1.080x2.240 piksel dengan aspek rasio 18,7:9.

Huawei P20 Pro didesain fashionable yang dikombinasi dengan gradasi warna menarik dan sudah mendapat sertifikasi IP67 serta IEC 60529 yang membuat tahan air.

Pada sektor dapur pacunya Huawei P20 Pro dibekali chipset Kirin 970 besutan Huawei sendiri, serta RAM 6 GB dan storage 128 GB.

Dibekali dengan ditenagai oleh chipset Hisilicon Kirin 970 dan 6 GB RAM, Huawei P20 Pro mampu menjalankan aplikasi dengan lancar.

BACA JUGA:Oppo A3 Pro 5G: HP Tahan Banting dengan Performa Gahar dan Kamera Mumpuni, Begini Spesifikasi Lengkapnya!

BACA JUGA:Top 7 Rekomendasi Mobil Keluarga Murah, Dijamin Nyaman dan Family Friendly!

Tak hanya itu hp ini juga telah memiliki fitur seperti GPU Mali-G72 MP12 memberikan performa grafis yang baik.

Pada sektor daya ponsel pintar ini menggunakan baterai berkapasitas 4.000 mAh dan terdapat battery management dengan teknologi AI.

Di sektor kamera nya, hp anyar yang satu ini memiliki konfigurasi kamera tiga buah yang terdiri dari satu kamera wide angle (ekuivalen 27mm full frame) 40 megapiksel (10 megapiksel resolusi normal), kamera telephoto (ekuivalen 80mm full frame) 8 megapiksel, dan kamera monokrom 20 megapiksel.

Meskipun Huawei P20 Pro tidak memiliki tiga kamera belakang seperti saudaranya, Huawei P20 Pro, tetapi tetap menawarkan kinerja yang solid dan kualitas fotografi yang baik.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan