Honda PCX Electric: Motor Listrik Premium dengan Tenaga lebih Responsif, Segini Harganya

Honda PCX Electric hadir sebagai solusi mobilitas premium dengan tenaga yang lebih responsif dan teknologi listrik terdepan--

Skuter ini dirancang untuk kenyamanan penggunaan sehari-hari dan memiliki cruising range yang memadai untuk berkomuter ke tempat kerja atau sekolah.

Selain itu, PCX Electric mudah digunakan dengan colokan bawaan yang memungkinkan pengisian daya saat parkir atau dengan baterai yang dilepas.

Pada mesinnya moor PCX Electric memiliki kecepatan maksimum 69 km/jam (43 mph) dan jangkauan 41 km (25 mil).

BACA JUGA:ION M1-S: Motor Listrik Berdesain Agresif Mirip Yamaha Lexi, Kini Hadir dengan Performa Maksimal

BACA JUGA:Selis Eagle X-tra R3: Motor Listrik Roda Tiga dengan Performa yang Memadai, Begini Spesifikasinya

Honda PCX Electric didukung juga oleh motor listrik 4,2 kW dan memiliki dua baterai lithium-ion yang dapat ditukar.

Baterai memiliki masa pakai 4.000 siklus. Tak hanya itu PCX Electric juga memiliki sejumlah fitur yang umum pada skutik, seperti garpu depan teleskopik, peredam kejut belakang ganda, dan rem cakram pada roda depan dan belakang.

Honda PCX Electric memiliki beberapa keunggulan yang menonjol:

1. Ramah Lingkungan

BACA JUGA:Dapatkan Motor Listrik Hanya Rp 2,9 Juta, Cek Promo Sekarang! Buruan Cek Sebelum Kehabisan

BACA JUGA:ION M1-S: Motor Listrik Berdesain Agresif Gagah Banget! Punya Kekuatan 12,5 kW dan Kecepatan 105 km/jam

Sebagai skuter listrik, PCX Electric tidak menghasilkan emisi gas buang dan berkontribusi pada lingkungan yang lebih bersih.

2. Tenaga Responsif

Motor listrik 4.200 watt memberikan akselerasi yang responsif dan tenaga yang cukup untuk berkendara di perkotaan.

3. Desain Modern

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan