Eksklusif! Honda Scoopy Hello Kitty Limited Edition dengan Sentuhan Merah Putih, Hanya 2.000 Unit

Bagi para penggemar Hello Kitty dan kolektor kendaraan unik, Honda mempersembahkan Scoopy Limited Edition dengan sentuhan merah putih yang memikat. --

Terdapat pita merah Hello Kitty yang ditempatkan dengan gaya ceria di atas bagian pelindung kaki, tepat di atas sisi kiri kluster lampu depan.

Bagian floorboard berwarna merah sesuai dengan tema Hello Kitty. Desain ini sederhana namun tetap bergaya, menggambarkan karakter Hello Kitty yang selalu menggemaskan. 

Selain desainnya yang unik dan berbeda, motor ini juga dilengkapi box set premium untuk penggemar Hello Kitty, termasuk set kunci remote pintar dalam case lucu, helm dengan desain unik dan syal bermotif sesuai karakter yang ditampilkan.

BACA JUGA:AHM Hadirkan New Honda Scoopy dengan Garansi Rangka Hingga 5 Tahun, Harga Mulai Rp21 Jutaan

BACA JUGA:Huawei Watch GT 4: Jam Tangan Trendi untuk Penggila Fashion! Wajar Harganya Mahal

Performa dan Mesin

Honda Scoopy Hello Kitty Limited Edition dilengkapi dengan mesin 110 cc 4-langkah SOHC eSP (Enhanced Smart Architecture Frame). Berikut detail performanya:

• Tenaga: 8,9 Hp pada 7.500 rpm.

• Torsi: 9,3 Nm pada 5.500 rpm.

BACA JUGA:Polytron Fox Electric: Pemegang Takhta Motor Listrik Terbaik di GIIAS 2024, Harganya Cuma Segini!

BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi Motor Listrik untuk Ngojol, Kata Siapa Gak Bisa?

• Sistem Bahan Bakar: Injeksi PGM-FI.

• Rangka: Menggunakan teknologi frame eSAF (Enhanced Smart Architecture Frame)

Fitur unggulan yang menjadi andalan ada pengisi daya baterai ponsel jenis USB (USB charger), serta pilihan tipe dengan penyematan fitur Smart Key.

Penyematan kunci pintar telah terintegrasi dengan Answer Back System dan Anti Theft Alarm, sehingga semakin menunjang keamanan serta kemudahan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan