Jangan Abai! Bahaya Memarkir Mobil di Permukaan Miring

Waspada Efek Kelamaan Parkir Mobil di Permukaan Miring jangan abai perhatikan seksusainya--Dok: Istimewa

Alih-alih memarkirkan mobil di bagian bahu jalan, pengguna bisa mengarahkan ban bagian depan ke arah pundak jalan atau trotoar.

BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi Mobil Diesel Terbaik, Dijamin Irit BBM! Ada Merk Apa Saja?

BACA JUGA:Mengungkap Alasan Mitsubishi Xpander Cross Masih Diminati di Tahun 2024, Wajar Sih!

Ini demi memastikan ban tertahan dengan baik pada permukaan tersebut. 

Mengarahkan ban depan ke pundak jalan atau trotoar juga perlu Anda lakukan sehingga mengeluarkan mobil dari tempat parkir jadi lebih mudah. 

2. Memasukkan Gigi

Bagi pengguna mobil manual, pengguna bisa memasukkan gigi satu untuk membuat roda mobil terkunci dengan baik. 

BACA JUGA:Suzuki Baleno Hatchback Lama Masih Diminati, Segini Harganya di Pasaran Sekarang!

BACA JUGA:Mengungkap Perbedaan Chery Omoda E5 dan Omoda E5 Pure, Mending Mana?

Cara ini cocok dilakukan jika parkir mobil pada bidang miring yang menurun. Masukkan juga transmisi mundur (R) setelah memasukkan gigi satu.

3. Mengganjal Ban dengan Balok 

Cara parkir mobil lebih aman di tanjakan, turunan, atau bidang miring apa saja adalah mengganjal ban dengan balok. 

Pengguna dapat gunakan balok kayu, balok batu bata, atau balok sejenis yang bisa digunakan. Pastikan balok kuat dan dapat menahan mobil dengan maksimal. 

BACA JUGA:Top 5 Motor Listrik Terpopuler 2024 di Indonesia, Ada Incaranmu?

BACA JUGA:Mengulas Kelebihan Toyota Innova Reborn: Kenapa Model Diesel Ini Tetap Jadi Favorit di Pasar Mobil Bekas

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan