Top 5 Rekomendasi Mobil Irit BBM, Cocok untuk Berbagai Kegiatan Sehari-hari!

Top lima rekomendasi mobil irit BBM yang menjadi incaran masyarakat Indonesia seiring naiknya popularitas mobil listrik.--

2. Daihatsu Sigra 

Selanjutnya, Daihatsu Sigra yang berhasil mencatat angka konsumsi BBM hingga 14 km per liter.

BACA JUGA:Segini Harga Toyota Avanza Bekas Sekarang! Mobil dengan Popularitas yang Gak Pernah Pudar!

BACA JUGA:Cek Spesifikasi Daihatsu Xenia Bekas, Harganya Sisa Segini di Pasaran!

Angka ini berlaku untuk rute kombinasi di mana mobil ini dibenamkan mesin berkapasitas 1.197 cc, 4 silinder, DOHC, VVT-i.

Tenaga mesin ini sebesar 86,7 hp pada 6.000 rpm dan torsi maksimum 107 Nm pada 4.200 rpm.

3. Mitsubishi Xpander Cross 

Mungkin sebagian pengemudi tak menyangka Mitsubishi Xpander Cross punya konsumsi bahan bakar yang cukup irit.

Tercatat low Sport Utility Vehicle (SUV) ini meraih angka 15 km per liter untuk rute luar kota.

BACA JUGA:Chery Omoda E5 vs MG4 EV Mending Mana? Mobil Listrik Crossover Memikat Paling Laris Manis Saat Ini!

BACA JUGA:Mengungkap Harga Honda CR-Z Bekas di Pasaran, Mobil Sport Hybrid yang Harganya Kini Lebih Murah!

Xpander Cross juga dibekali mesin berkapasitas 1.500 cc, DOHC yang dapat mengeluarkan tenaga sebesar 103,5 hp pada 6.000 rpm dengan torsi 141 Nm pada 4.000 rpm.

4. Suzuki Ertiga Hybrid 

Sesuai dengan Namanya hybrid, Suzuki Ertiga hybrid telah dilengkapi dengan SHVS yang membuatnya irit konsumsi BBM.

Ertiga hybrid berhasil mencatat angka konsumsi BBM yang impresif seperti Honda Brio, yaitu 34,2 km per liter untuk transmisi manual dan 28,7 km per liter untuk transmisi otomatis.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan