Pinjol vs Kartu Kredit, Mana yang Lebih Baik? Cari Tahu Jawabannya di Sini!
Pinjol vs Kartu Kredit, Mana yang Lebih Baik?--
Beberapa kartu kredit menyediakan proteksi asuransi tambahan, seperti asuransi perjalanan, asuransi pembelian, atau perlindungan kartu hilang.
5. Build Kredit Score
Penggunaan kartu kredit dengan baik dapat membantu membangun dan meningkatkan skor kredit pemegang kartu, hal ini sangat penting untuk persetujuan pinjaman di masa depan.
BACA JUGA:Samsung Galaxy M35 5G OTW Rilis! Usung Baterai 6000 mAh yang Awet untuk Pemakaian Seharian
Pinjol vs Kartu Kredit, Mana yang Lebih Baik?
1. Tujuan Pinjaman
Jika kamu membutuhkan dana cepat untuk kebutuhan mendesak, pinjol menjadi pilihan yang tepat.
Namun, jika kamu menginginkan akses fleksibel untuk berbagai transaksi, menggunakan kartu kredit adalah pilihan yang lebih cocok.
2. Kemampuan Pembayaran
Pertimbangkan kemampuan untuk mengembalikan dana tersebut.
BACA JUGA:Bubarkan Balapan Liar, Macan Polres OKI Amankan 3 Unit Sepeda Motor di Kayuagung
BACA JUGA:Update Harga Samsung Galaxy A33 5G Per Mei 2024, Apakah Masih Layak di Tahun 2024?
Pinjol sering menetapkan jangka waktu pembayaran yang lebih singkat, sementara kartu kredit memberikan fleksibilitas pembayaran seiring waktu.
3. Keamanan dan Perlindungan