Sempat Viral! Benarkah Kopi Arang Aman Dikonsumsi? Ini Penjelasannya

penjelasan tentang keamanan mengkonsumsi kopi arang--

SUMEKS.CO - Kopi arang menjadi salah satu inovasi yang pernah viral di jagat maya, benarkah aman dikonsumsi? Bagaimana reasksi tubuh setelahnya? Cek penjelsannya disini.

Di dalam dunia serba modern seperti sekarang ada banyak inovasi yang diciptakan salah satunya kopi.


Kopi arang sempat viral di media sosial menjadi inovasi kopi yang unik--

Kopi memang memiliki banyak variasi dan inovasi penyajiannya salah satunya seperti yang pernah viral di daerah Jawa.

Kopi arang yang mana untuk menikmatinya akan disajikan dengan arang menyala yang biasa disebut dengan ‘Kopi Joss’.

BACA JUGA:Wow! Dr Zaidul Akbar Ungkap Manfaat Makan Udang Dengan Kulitnya, Apa Saja?

BACA JUGA:Tiba-Tiba Nyeri Leher! Kenali Gejala, Penyebab dan Cara Pengobatannya

Kopi joss ini menjadi minuman kopi yang paling diincar wisatawan.

Terlebih lagi setelah viral, tapi melihat penyajiannya seperti itu apakah kopi joss aman atau bisa membahayakan kesehatan?

Bagi yang belum tahu, kopi joss atau kopi arang merupakan racikan kopi khas Yogyakarta berupa kopi hitam yang kemudian dicelup arang api yang menyala.

Nah penamaan 'joss' sendiri diambil dari efek suara membara dari arang yang dikeluarkan saat dicelupkan ke dalam kopi. 

BACA JUGA:Ini Cara Membuat Rambut Lemas Secara Alami Agar Terlihat Rapi dan Mudah Diatur

BACA JUGA:Hati-hati! Ini 4 Dampak Negatif Mengkonsumsi Lemon Tea Secara Berlebihan

Melihat dari cara penyajiannya yang unik dan menarik perhatian ini tentu membuat banyak orang semakin penasaran dan tertarik mencoba kopi joss.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan