Mobil Tak Mau Distater? Ini Dia Cara Mengatasi Masalahnya!
--
BACA JUGA:Asrinya Kawasan Tanjung Putus Ogan Ilir, Ternyata Ada Kaitannya dengan Legenda Putri yang Meninggal
Jika sudah menyala, aki masih berfungsi dengan baik dan tidak perlu diganti. Namun, jika tidak menyala, maka bisa saja air aki sudah habis dan perlu diganti dengan yang baru.
Sebenarnya, ini merupakan perawatan rutin terhadap aki mobil yang harus dilakukan setiap pemilik mobil.
Merawat aki secara optimal, Anda bisa meminimalisir risiko mesin mati atau tidak bisa distarter.
3. Periksa Fuel Pump
Fuel pump adalah fitur mobil yang memiliki peran untuk mengatur kelancaran aliran bahan bakar, sehingga dapat digunakan dengan baik.
Jika Anda kesulitan menyalakan mesin mobil, langkah penting yang perlu dilakukan yakni mengecek bagian fuel pump.
4. Cek Kondisi Sekring
Jika bagian busi dan aki mobil stabil, namun mobil tidak bisa menyala bisa saja terdapat masalah di bagian sekring.
BACA JUGA:6 Tips Memilih Shockbreaker Berkualitas, Ini Pengaruh Kualitas Terhadap Stabilitas Mobil
BACA JUGA: SUV 7 Seater Bakal Tampil di PIMS 2024: Mitsubishi Bocorkan Mobil Konsep
Terdapat dua kutub di bagian sekering, yakni utara dan selatan. Jika kabel penghubung keduanya terputus, maka mobil menjadi tidak bisa distarter.
Bagian ini rumit untuk diperbaiki sendiri, sebaiknya Anda segera menghubungi jasa montir atau bengkel terdekat.