Kelebihan Wuling Confero RWD: MPV Terjangkau dengan Performa Mesin Tangguh dan Kabin Luas

Wuling Confero RWD hadir sebagai solusi bagi keluarga yang menginginkan kendaraan MPV terjangkau dengan ruang kabin yang luas dan performa mesin yang mumpuni--

Padahal mobil dengan penggerak roda belakang biasanya memiliki kinerja yang lebih baik, dibanding mobil berpenggerak roda depan.

BACA JUGA:Tecno Spark 7 NFC: Ponsel Entry Level dengan Fitur Mumpuni Kini Turun Harga!

BACA JUGA:Cara Aman Menguras Bensin Motor: Solusi untuk Tangki Kotor dan Tercemar!

Untuk harganya, saat ini seri Wuling Confero dijual mulai Rp 150,8 juta hingga Rp 197,5 juta. Mobil ini ditawarkan dalam empat model yakni Wuling Confero 1.5 Double Blower, Wuling Confero S 1.5C Lux MT, Wuling Confero S 1.5L Lux+ MT, Wuling Confero S 1.5L ACT Lux+ MT.

Dengan semua kelebihan yang ditawarkan, Wuling Confero RWD menjadi salah satu pilihan menarik bagi keluarga yang menginginkan MPV dengan performa andal dan kabin yang luas, tanpa harus mengeluarkan biaya yang besar.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan