Cara Mencegah dan Mengatasi Bibir Pecah-Pecah, Kenali Langkah Pencegahan yang Mudah Ini!

cara mengatasi sekaligus mencegah bibir pecah-pecah, mengatasi sekaligus mencegah bibir pecah-pecah, cara mencegah dan mengatasi bibir pecah-pecah, bagaimana cara mencegah dan mengatasi bibir pecah-pecah, penyebab bibir pecah-pecah, apa penyebab bibir pec--

Beberapa obat dapat menimbulkan efek samping berupa bibir pecah-pecah, seperti obat antibiotik dan statin. 

Jika Anda mengonsumsi salah satunya, bisa jadi bibir pecah-pecah yang Anda alami merupakan efek samping dari obat-obatan tersebut.

Untuk mengatasinya, Anda bisa berkonsultasi ke dokter untuk mendapatkan obat pengganti, sehingga bibir pecah-pecah pun dapat berkurang.

Meski bibir pecah-pecah dapat sembuh dengan sendirinya, tetapi pada beberapa orang, kondisi ini bisa menjadi makin parah. 

BACA JUGA:Coba Ramuan Serai Ini Jika Mau Hidup Sehat, Manfaatnya Gak Main-main

BACA JUGA:9 Manfaat Terapi Bekam bagi Kesehatan Tubuh yang Jarang Orang Ketahui

Jika sudah parah, bibir pecah-pecah bisa berubah menjadi cheilitis atau peradangan di bagian permukaan bibir akibat infeksi.

Oleh karena itu, jika Anda mengalami bibir pecah-pecah yang tak kunjung sembuh dan sulit diatasi, sebaiknya periksakan diri ke dokter agar dapat dilakukan penanganan yang tepat.

Penyebab Bibir Pecah-Pecah

Sebagian orang beranggapan bahwa bibir pecah-pecah hanya terjadi saat musim panas atau kemarau saja. 

BACA JUGA:Manfaat Menakjubkan dari Mandi Air Garam untuk Kesehatan, Apa Saja?

BACA JUGA:Awas! 3 Orang Ini Dilarang Konsumsi Tomat Meskipun Bagus untuk Kesehatan, Kenapa?

Padahal, kondisi ini juga bisa disebabkan oleh berbagai hal, bahkan saat udara atau cuaca dingin sekalipun.

Beberapa kondisi, seperti seperti kurang gizi, iritasi, dan efek samping obat-obatan, bisa menyebabkan bibir pecah-pecah. Kondisi tersebut bisa makin memburuk jika bibir tidak dirawat dengan baik.

Bibir kering atau pecah-pecah ditandai dengan kulit bibir yang terasa kering bahkan sampai mengelupas. Pada kondisi yang sudah parah, bibir juga bisa mengalami bengkak, luka, bahkan berdarah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan