Pastikan Kelancaran Pilkada Serentak 2024, KPU OKI Gelar Simulasi Pencoblosan dan Perhitungan Suara
Demi Sukses Pemilukada 2024, KPU OKI Lakukan Uji Proses Pemungutan dan Perhitungan Suara.--
“Meski ini hanya simulasi, prosesnya dibuat semirip mungkin dengan pelaksanaan pencoblosan dan perhitungan suara sebenarnya,” jelasnya.
Simulasi ini tidak hanya membantu petugas pemilihan mempraktikkan setiap prosedur, tetapi juga memberikan gambaran realistis tentang tantangan yang mungkin dihadapi.
BACA JUGA:Logistik Pilkada OKI Mulai Didistribusikan 20 November, KPU Pastikan Tepat Waktu
BACA JUGA:DPRD OKI Minta Tenaga Honorer Satpol PP Jadi Prioritas dalam Rekrutmen PPPK 2024
Dengan demikian, KPU OKI berharap pelaksanaan pemungutan suara pada 27 November mendatang dapat berjalan lancar dan sesuai dengan standar yang telah ditetapkan.
Simulasi seperti ini menjadi langkah penting dalam memastikan Pemilukada serentak 2024 sukses, tidak hanya di OKI tetapi juga di seluruh Indonesia.