Harga Samsung Galaxy M51 Turun Drastis di Mei 2024, Performa Tinggi Baterai 7000 mAh, Masih Layak di 2024?

Harga Samsung Galaxy M51 Turun Drastis di Mei 2024, Masih Layak Digunakan di Tahun 2024?--

Kombinasi chipset dan RAM ini mampu menjalankan berbagai aplikasi dan game dengan lancar, dengan pengalaman grafis pun semakin mulus berkat GPU Adreno 618.

Di sektor fotografi, Samsung Galaxy M51 tidak mengecewakan penggunanya, dengan dilengkapi kamera utama 64MP wide yang menghasilkan foto tajam dan detail.

BACA JUGA:Samsung Galaxy F42, HP Mid Range dengan Desain Matte Aqua dan Performa Mengesankan!

BACA JUGA:Samsung Galaxy F55 5G Siap Rilis 27 Mei 2024 Mendatang, Smartphone Mid-Range Tangguh dengan Harga Kompetitif!

Ditemani dengan kamera ultrawide 12MP yang mampu mengambil foto landscape yang luas, kamera makro 5MP untuk mengambil foto close-up, dan kamera depth kamera 5MP untuk efek bokeh yang menawan. 

Tak ketinggalan, di bagian depan terdapat kamera depan 32MP siap untuk selfie dan video call dengan jernih.

Beralih ke sektor daya tahan, Samsung Galaxy M51 memiliki keunggulan di segi baterainya yang jumbo, yakni berkapasitas 7000mAh. 

Kapasitas baterai ini mampu menemani aktivitas pengguna seharian penuh tanpa perlu khawatir kehabisan daya.

BACA JUGA:Review Lenovo Legion Pro 7i Pilihan Laptop Gaming Dengan Spek Gahar Jadi Idola Para Gamer!

BACA JUGA:Serbu! Samsung Galaxy A55 5G RAM 8/256 Turun Harga Jadi Segini, Buruan Cek Sebelum Kehabisan

Pengisan daya baterai smartphone ini tergolong cepat dengan dukungan teknologi 25W fast charging.

Selain berbekal spesifikasi mumpuni, Samsung Galaxy M51 juga dilengkapi dengan berbagai fitur pendukung untuk menunjang aktivitas pengguna.

Diantaranya seperti fingerprint sensor di samping, akselerometer, gyro, proximity sensor, kompas, NFC, jack audio 3.5mm, port USB Type-C, dan radio FM.

Samsung Galaxy M51 juga sudah mendukung konektivitas 4G LTE dan dual SIM.

BACA JUGA:Laptop dan Tablet Jadi Satu! Inovasi Terbaru Lenovo ThinkBook Plus Gen 5 Menyongsong Era Laptop

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan