Keeway Gleiten 125, Motor Chopper Transmisi Matik 125cc dengan Desain Klasik Diperkenalkan di IIMS 2025

Keeway Gleiten 125--
Keeway Gleiten 125 juga dilengkapi dengan suspensi depan teleskopik dan peredam belakang yang bisa disetel kekerasannya.
Sistem pengereman sudah menggunakan cakram pada seluruh roda, memberikan keamanan ekstra bagi pengendara.
BACA JUGA:Mengulas GWM Tank 300: Ground Clearance Tinggi dan Suspensi Empuk untuk Segala Medan
BACA JUGA:Mengulas GWM Tank 300: Ground Clearance Tinggi dan Suspensi Empuk untuk Segala Medan
Motor ini cocok untuk pengendara wanita karena posisi berkendara yang nyaman dan transmisi otomatis yang memudahkan pengoperasian.
Untuk spesifikasinya juga, motor ini memiliki desain yang dimana lingkar rodanya dibuat belang, pada bagian depan kemas ukuran 17 inci dan di belakang 13 inci yang seluruhnya pakai model cast wheel. Adapun sistem pengereman sudah mengaplikasikan cakram pada seluruh roda.
Pihak Benelli Indonesia mengatakan bila Keeway Gleiten cocok untuk digunakan oleh pengendara wanita. Selain kubikasi mesinnya kecil, motor ini ramah dari segi posisi berkendara, dan juga bertransmisi otomatik cukup gas dan rem saja.
Keeway Gleiten 125 sendiri dijual Rp 27,9 juta on the road (OTR) wilayah Jakarta. Sebagai perbandingan saja, kembarannya Zongshen Yomi 125, di China dijual dengan harga 9.980 Yuan atau setara Rp 22 jutaan.
BACA JUGA:Bank Sumsel Babel Catat Pertumbuhan Positif, Wabup OKI Optimis Ekonomi Meningkat
BACA JUGA:Usai Pelantikan Bupati-Wabup OKI, Sekda Ajak ASN Perkuat Dukungan Program Kerja