Inovasi Baru Cincin Pintar Samsung, Begini Cara Kerja Galaxy Ring
Inovasi baru Samsung yang akan meluncurkan cincin pintar dengan berbagai fitur--
BACA JUGA:Realme GT 6T Resmi Debut Dibekali Fast Charging 120 Watt dan Sertifikasi IP65 Rating
BACA JUGA:Adu Spek Poco F6 vs Poco F6 Pro: Sama-Sama Gahar, Mana yang Lebih Worth It Dibeli?
Nantikan pengumuman resmi rilisnya Samsung Galaxy Ring lebih lanjut.
Berdasarkan bocoran dari tipster Yogesh Brar, Galaxy Ring akan dijual dengan harga sekitar 35.000 Rupee di India dan USD 300 - 350 (sekitar Rp 4,8 - 5,6 jutaan) di Amerika Serikat dimana tentu setara dengan perangkat kompetitor seperti Oura Ring.
Meskipun belum dikonfirmasi oleh Samsung, Yogesh Brar juga menyebut bahwa Galaxy Ring akan memiliki biaya langganan bulanan untuk fitur-fitur tertentu.Namun, informasi ini masih bersifat rumor dan spekulasi.
Informasi perihal rilisnya, cara kerja hingga harga dan desain ini bersifat umum berdasarkan konsep cincin pintar dan belum tentu menggambarkan secara akurat cara kerja Galaxy Ring yang sebenarnya.
BACA JUGA:Lenovo Ideapad Flex 5i: Laptop Serbaguna dengan Layar Touchscreen dan Desain Fleksibel
Pastikan untuk mengikuti panduan penggunaan resmi dari Samsung ketika perangkat ini diluncurkan!