Tipe dan Harga Kredit Honda PCX 160 2025, Tiga Varian dengan Harga Menarik untuk Segala Kebutuhan

Honda PCX 160 2025 menjadi pilihan ideal dengan harga kredit bersahabat--

Dengan uang muka sekitar Rp 3,4 juta, Anda dapat mencicil mulai dari Rp 1,48 juta per bulan selama 35 bulan.

2. Tipe ABS (Anti-lock Braking System) 

Tipe ABS memberikan keamanan ekstra dengan sistem pengereman anti-lock. 

BACA JUGA:Harga Terbaru Honda PCX 160 Hadirkan Keunggulan Desain dan Teknologi Canggih untuk Pengendara Modern

BACA JUGA:Harga Terbaru Honda PCX 160 Hadirkan Keunggulan Desain dan Teknologi Canggih untuk Pengendara Modern

Harga OTR untuk varian ini adalah Rp 37,35 juta. Kredit dapat dimulai dengan DP Rp 3,7 juta dan cicilan Rp 1,68 juta per bulan selama 35 bulan.

3. Tipe RoadSync 

Varian tertinggi ini dilengkapi dengan fitur Honda RoadSync, yang memungkinkan konektivitas smartphone untuk navigasi dan hiburan. 

Harga OTR tipe ini mencapai Rp 40,35 juta. Dengan DP Rp 3,1 juta, cicilan dimulai dari Rp 1,39 juta per bulan selama 59 bulan.

BACA JUGA:Haojue ADX125, Motor Baru yang Menantang Dominasi Honda PCX 160 dengan Harga 9 Jutaan Lebih Murah!

BACA JUGA:Mengenal Yamaha Fazzio, Pilihan Motor Baru dengan Desain Modern, Mesin Irit dan Fitur Konektivitas Pintar

Harga OTR untuk model PCX 2025 ini juga bervariasi tergantung area masing-masing.

Untuk spesifikasinya,secara umum menggunakan mesin 160 cc 4-katup dengan teknologi enhanced Smart Power plus (eSP+) yang dapat menghasilkan tenaga puncak 16 hp dan torsi puncak 14,7 Nm.

Khusus varian RoadSync dan ABS dilengkapi dengan fitur Honda Selectable Torque Control (HSTC) yang berguna meningkatkan aspek keselamatan pada saat melintasi jalanan licin. 

Honda PCX 160 adalah pilihan tepat bagi kammu yang ingin berkendara dengan nyaman saat silaturahmi Lebaran.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan