Siap-siap! Vivo S19 Sudah Bisa Dipesan: Cek Spesifikasi dan Harga Disini!
Vivo S19 Sudah Akan Bisa Dipesan--
Beredar kabar pula Vivo S19 series akan dibekali layar OLED 6.78 inci dengan kapasitas baterai akan berbeda.
Vivo S19 Pro menggendong baterai 5.000mAh. Sedangkan Vivo S19 menggendong baterai lebih besar yaitu 6.000mAh.
BACA JUGA:Harga Poco M3 Turun Drastis di Mei 2024, Solusi Tepat Smartphone Murah dengan Performa Mumpuni
Kedua ponsel anyar ini juga akan menyatakan S19 Pro akan dibekali kamera belakang 50MP dengan menggunakan sensor Sony IMX921. Gabungan lensa telefoto Sony IMX816 50MP dengan zoom digital 50 kali. Hal yang lebih menariknya lagi, kamera selfie akan menggunakan lensa 50MP.
Vivo S19 series ini juga akan memiliki layar AMOLED 6,78 inci dengan resolusi 1260 x 2800 piksel dan refresh rate 120Hz.
Layar Vivo S19 ini mampu menampilkan kualitas gambar yang tajam dan jernih, yang menjadi salah satu keunggulan yang ditawarkan oleh perangkat ini.
Untuk urusan performanya, Vivo S19 dikabarkan akan menjadi yang terunggul di kelasnya. Ditenagai oleh SoC Dimensity 9200+, smartphone ini menjanjikan performa yang luar biasa.
BACA JUGA:Xioami Redmi 9C Dibekai Performa Mumpuni dan Triple Kamera yang Kaya Fitur, Segini Harganya!
SoC yang dibawa ponsel tersebut akan dimaksimalkan dengan RAM LPDDR5x yang memiliki kapasitas hingga 16GB, sehingga pengguna dapat menjalankan berbagai aplikasi dan permainan dengan lancar dan tanpa hambatan.
Vivo S19 juga hadir dengan beberapa pilihan kapasitas penyimpanan, yaitu 256GB/8GB RAM, 256GB/12GB RAM, dan 512GB/12GB RAM (tanpa slot kartu memori).
Selain itu juga Vivo S19 menjalankan sistem operasi Android 14 dan menggunakan chipset Qualcomm Snapdragon 7 Gen 3.
Untuk harga Vivo S19 sendiri dimulai dari sekitar $360 atau sekitar Rp. 30.007. Jadi, jika Anda mencari smartphone dengan spesifikasi yang baik, Vivo S19 bisa menjadi pilihan yang menarik!