Bocoran Spesifikasi Realme GT 6T: Bodi Minimalis dan Estetik dengan Layar AMOLED 120 Hz

Bocoran Spesifikasi Realme GT 6T: Bodi Minimalis dan Estetik dengan Layar AMOLED 120 Hz --

OKI NEWS - Realme kembali meramaikan persaingan dunia smartphone dengan peluncuran Realme GT 6T sebagai penerus lini sukses Realme GT sebelumnya.

Realme GT 6T mengusung layar AMOLED 120 Hz dengan desain bodi yang minimalis dan estetik, sangat cocok untuk anak muda yang memperhatikan tampilan dari smartphone.

Realme GT 6T siap memikat para penggemar Realme dengan spesifikasi dan fitur andalan yang dimilikinya.

BACA JUGA:Infinix Note 11: Smartphone Performa Tinggi dengan Harga yang Bersahabat, Worth It untuk Multitasking!

BACA JUGA:Cuma Rp1 Jutaan Xiaomi Redmi A3x dengan Segudang Fitur Unggulan: Real HP Premium Harga Terjangkau!

Spesifikasi Realme GT 6T

Realme GT 6T memiliki bodi yang ramping dan ringan, dengan ukuran dimensi 162 x 75.1 x 8.65 mm dan bobot 191 gram.

Smartphone ini juga sudah disertifikasi IP65 yang tahan debu dan percikan air, jadi aman dipakai di segala kondisi.

Untuk bagian layar, Realme GT 6T tampil memukau dengan layar AMOLED 120 Hz, memberikan pengalaman visual yang halus dan responsif.

BACA JUGA:Review Lenovo Legion 5i: Laptop Gaming Dengan Performa Kencang, Bikin Pengalaman Main Game Makin Asik

BACA JUGA:Siap-siap! Vivo S19 Sudah Bisa Dipesan: Cek Spesifikasi dan Harga Disini!

Dilengkapi dengan resolusi yang tajam dan tingkat kecerahan puncak mencapai 6000 nits, pengguna dapat menikmati konten dengan jelas bahkan saat berada di bawah sinar matahari.

Di urusan dapur pacu, Realme GT 6T ditenagai dengan chipset Snapdragon 7+ Gen 3 yang menawarkan kinerja yang luar biasa. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan