Pilih Mana? OPPO Reno11 F 5G atau Infinix GT 20 Pro Budget Sama-sama Rp4 jutaan

HP dengan budget Rp4 jutaan dua rekomendasi yang sangat bagus yaitu OPPO Reno11 F 5G dan Infinix GT 20 Pro--

Nah, buat pengguna yang tidak mau menunggu lama saat charging, maka OPPO Reno11 F 5G adalah pilihan yang tepat. 

BACA JUGA:Review Realme C33: Performa Kencang Ditenagai Chipset Unisoc Tiger T612 Dibalut Desain Bodi Kece

BACA JUGA:Cek Keunggulan dan Kekurangan Hape Realme C55 NFC yang Wajib Dipertimbangkan Sebelum Membeli

HP ini memiliki baterai berkapasitas 5.000 mAh dan mendukung fast charging sebesar 67 watt yang mampu isi penuh baterai dari nol persen kurang dari 1 jam. 

Sementara untuk Infinix GT 20 Pro, baterainya berkapasitas 5000mAh dan hanya mendukung fast charging di angka 45 watt. 

Soal harga Infinix GT 20 Pro varian RAM 12 GB/256 GB dibanderol R4,4 juta sedangkan OPPO Reno11 F 5G RAM 8 G B/256 GB dijual Rp4,3 juta.

OPPO Reno11 F 5G yang hadir dengan desain yang premium dan kamera berkualitas tinggi lebih cocok buat kamu yang suka swafoto dan bergaya. 

BACA JUGA:Realme Narzo 50i: Spesifikasi HP Gaming Spek Gahar, Harganya Sekarang Cuma segini!

BACA JUGA:Oppo Reno 8 5G: Smartphone 5G dengan Spesifikasi Mengesankan dan Fitur Canggih, Segini Harganya

Sementara Infinix GT 20 Pro bisa jadi pilihan yang tepat untuk para gamer karena menawarkan chipset yang powerful banget. Jadi, mana yang lebih cocok buat kalian?

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan