Tips Ampuh Agar Mesin Mobil Halus, Dijamin Gak Bakal Grasak-grusuk Lagi!

Selasa 03 Sep 2024 - 19:24 WIB
Reporter : R. Ann
Editor : R. Ann

Jika memang sudah terlanjur jadi lebih kasar, sebaiknya lakukan tune up total atau ganti oli-oli yang ada di dalam mobil semuanya.

2. Pastikan AC Bersih 

BACA JUGA:Jangan Tunggu Mogok! Ini Tanda Aki Mobil Soak yang Harus Anda Ketahui

BACA JUGA:Warna-Warni Mobil China Mengaspal di Indonesia, Ternyata Ini yang Paling Favorit!

Komponen AC juga sangat berpengaruh kepada getaran mobil karena biasanya kompresor AC yang sudah mau rusak akan menimbulkan gejala yang cukup berisik.

Jadi sangat penting untuk menjaga agar komponen AC selalu dalam kondisi yang prima, sepertinya membersihkan kompresor AC, menguras oli kompresor AC dan membersihkan kondensor secara rutin. 

Sangat penting untuk menguras kompresor AC secara rutin 1 tahun 2 kali dan untuk kuras oli kompresor AC ini biayanya juga tidak terlalu mahal kok, sekitar Rp350 ribuan saja sudah termasuk mengisi freon.

3. Cek Komponen Luar Mesin 

BACA JUGA:Ini 6 Kelebihan Chery Omoda 5 GT, Mobil Listrik yang Harganya Under Rp500 Juta!

BACA JUGA:Spesifikasi Honda Civic Type R: Mesin 2.0L VTEC Turbocharged, Tenaga 315 Horsepower

Mesin mobil mendadak kasar juga bisa terjadi karena komponen bagian luar mesin, misalnya di bagian tensioner fan belt, fan belt, pulley, alternator, hingga kipas pendinginan. 

Itulah sebabnya sangat penting untuk mengecek komponen luar mesin secara rutin, khususnya di bagian pompa power steering yang sudah mulai lemah juga bisa membuat mesin menjadi kasar.

Jika mobil sudah mulai agak kasar, coba cek juga beberapa bagian di atas. Siapa tau memang sudah umurnya rusak dan harus diganti berkala karena factor umur. 

4. Periksa Mounting 

BACA JUGA:Mending Pilih Mana? Helm Half Face atau Full Face Demi Kenyamanan dan Keselamatan Berkendara

BACA JUGA:STNK Kendaraan Hilang? Simak Langkah Praktis untuk Mengurusnya Tanpa Stress

Kategori :