Mereka berjanji akan memberikan bantuan untuk meningkatkan hasil pertanian dan perkebunan, serta membuka lebih banyak lapangan pekerjaan, khususnya bagi generasi muda.
BACA JUGA:KPU OKI Tetapkan Nomor Urut Paslon Pilkada 2024, Kampanye Dimulai 25 September
BACA JUGA:Panca-Ardani Dapat Undian Nomor Urut 1 di Pilkada Ogan Ilir 2024, Kotak Kosong Jadi Nomor 2
“Kami juga akan membantu anak-anak muda yang sedang mencari pekerjaan, agar mereka lebih mudah mendapatkan akses pekerjaan,” tutup Muchendi.
Pasangan Muchendi-Supriyanto optimis bahwa program-program mereka akan membawa perubahan positif dan kesejahteraan bagi masyarakat OKI, terutama dalam hal pendidikan, kesehatan, pertanian, dan lapangan kerja.
Kategori :