Luncurkan Program Perbaikan RTLH, Gubernur Herman Deru Prioritaskan 2.500 Rumah

Jumat 14 Mar 2025 - 20:27 WIB
Reporter : Ardi
Editor : Ardi

Program ini diharapkan membawa dampak positif bagi masyarakat Sumsel, khususnya mereka yang masih tinggal di rumah tidak layak huni.

BACA JUGA:Pemkab OKI Bersama PT Sampoerna Agro Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Banjir

BACA JUGA:Jelang Lebaran 2025, Ini Persiapan dan Evaluasi Arus Mudik di Sumsel

Selain memperbaiki kondisi fisik rumah, program ini juga bertujuan meningkatkan kualitas sanitasi agar masyarakat bisa hidup dalam lingkungan yang lebih sehat dan nyaman.

Peluncuran program ini di bulan Ramadan diharapkan semakin membangkitkan semangat kepedulian sosial dan gotong royong di tengah masyarakat.

"Dengan mengucap Bismillahirrahmanirrahim, Program Gerak Cepat Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni dan Sanitasi resmi dimulai. Terima kasih atas partisipasi semua pihak," tutupnya.

Kategori :