Resep Andalan Buka Puasa dan Sahur untuk Anak Kos yang Praktis dan Lezat, Anti Repot dan Mudah Banget!

Senin 17 Mar 2025 - 17:05 WIB
Reporter : F. Handayani
Editor : F. Handayani

BACA JUGA:Bingung Mau Masak Apa untuk Buka Puasa? Coba Resep Ide Menu Takjil Seru dan Lezat

BACA JUGA:Resep Sahur Simpel dan Enak: 3 Pilihan Menu yang Bikin Puasa Lebih Mudah

Cara memasak:

1. Goreng telur lalu sisihkan.

2. Tumis bawang putih dan bawang merah.

3. Masukkan irisan daun bawang dan cabai rawit.

4. Beri kecap manis, kecap asin, dan merica, bisa tambahkan air sedikit. Aduk dan masak hingga mendidih dan kental

5. Masukkan telur dan aduk rata.

BACA JUGA:Resep Teh Rempah Lemon Ini Cocok Atasi Berbagai Gangguan Tenggorokan, Bahannya Mudah Dicari

BACA JUGA:Sering Minum Obat yang Dijual Bebas di Apotek Tanpa Resep Doker? Waspada Bahaya Ini

2. Tahu Tempe Goreng Sambal Kecap

Ini juga menjadi salah satu menu masakan buka puasa bagi kamu yang tidak terbiasa untuk langsung makan berat.

Bahan:

• 1 buah tempe iris tipis sesuai selera

• 2 buah tahu yang di potong menjadi dua

• 1 bungkus tepung bumbu

Kategori :