Cek Jadwal Pilkada 2024, Jangan Lupa Catat Tanggalnya!
Penyelenggaraan Pilkada 2024 ini akan dilaksanakan serentak sesuai dengan jadwal Pilkada 2024 yang telah ditetapkan oleh KPU. --
• Pembentukan Panitia Pengawas Kecamatan, Lapangan, dan TPS: Sesuai jadwal dari Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu)
• Pemberitahuan dan Pendaftaran Pemantau Pemilihan: Selasa, 27 Februari 2024 - Sabtu, 16, November 2024
BACA JUGA:KPU OKI Umumkan 45 Anggota DPRD Terpilih Periode 2024-2029, Berikut Nama-namanya
• Penyerahan Daftar Penduduk Potensial Pemilih: Rabu, 24 April 2024 - Jumat, 31 Mei 2024
• Pemutakhiran dan Penyusunan Daftar Pemilih: Jumat, 31 Mei 2024 - Senin, 23 September 2024
Jadwal Penyelenggaraan Pilkada 2024
• Pemenuhan Persyaratan Dukungan Pasangan Calon Perseorangan: Minggu, 5 Mei 2024 - Senin, 19 Agustus 2024
BACA JUGA:5 Rekomendasi Android Desain Boba Mirip HP iPhone, Harga Murah Meriah, Tertarik Beli?
BACA JUGA:Beredar Pesan WhatsApp, Ada Warga di OKI Salat Idul Adha pada 16 Juni 2024
• Pengumuman Pendaftaran Pasangan Calon: Sabtu, 24 Agustus 2024 - Senin, 26 Agustus 2024
• Pendaftaran Pasangan Calon: Selasa, 27 Agustus 2024 - Kamis, 29 Agustus 2024
• Penelitian Pasangan Calon: Selasa, 27 Agustus 2024 - Sabtu, 21 September 2024
• Penetapan Pasangan Calon: Selasa, 22 September 2024 - Sabtu, 22 September 2024