Review Vivo Y27s: Smartphone Mid-Range Rp2 Jutaan dengan RAM 8 GB dan Baterai 5000 mAh, Begini Spesifikasinya!

Review Spesifikasi dan Harga Vivo Y27s--

Chipset ini memiliki Octa-core (4×2.4 GHz Kryo 265 Gold & 4×1.9 GHz Kryo 265 Silver). GPU Adreno 610.

Performa ponsel ini dioptimalkan dengan RAM 8 GB dengan pilihan memori internal 128 GB dan 256 GB.

BACA JUGA:HONOR X6b Smartphone Entry Level Terbaik di Tahun 2024, Miliki Sekarang Juga!

BACA JUGA:Review Tablet Gaming iQOO Pad Air, Harga Under Rp5 Jutaan, Emang Boleh Se-Murah Itu?   

Untuk kamera, ponsel ini memiliki dua kamera utama dengan konfigurasi 50 MP (wide) dan 2 MP (depth). 

Kamera utama pada Vivo Y27s telah dilengkapi dengan fitur PDAF, LED flash, panorama, dan mampu merekam video hingga 1080p@30fps. 

Sementara untuk kebutuhan selfie dan video call, Vivo Y27s memiliki satu kamera depan berkonfigurasi 8 MP (wide). 

Untuk perekaman video, kamera depan hp ini mampu merekam video hingga 1080p@30fps.

BACA JUGA:Spesifikasi Nokia Zeus Max 2023: Smartphone Gahar dengan Baterai 7900 mAh dan Kamera 108 MP

BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga Infinix GT Ultra, Bisa Libas Kegiatan Gaming 24/7 Anti Panas?

Beralih ke sektor daya tahan, Vivo Y27s dibekali dengan baterai berkapasitas 5000 mAh dan didukung dengan fitur fast charging 44 W yang diklaim mampu mengisi daya higga 30% dalam 15 menit, 

Vivo Y27s hadir dalam dua pilihan warna, yaitu Garden Green dan Burgundary Black. 

Vivo Y27s dilengkapi dengan beberapa sensor, diantaranya fingerprint (menyatu dengan tombl power), akselerometer, cahaya, proksimitas, giroskop, dan kompas.

BACA JUGA:Poco F3 5G Lagi Banting Harga! HP Gaming Harga Miring, Dijamin Gak Bikin Kantong Kering

BACA JUGA:Review Tecno Spark 20 Pro: Spesifikasi Unggul dengan Desain Estetik, Harganya Cuma Rp2 Jutaan!

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan