5 Weton Kelahiran Bulan Suro yang Diramalkan Mendapat Kebaikan, Apa Saja?

Weton yang lahir di bulan suro akan mendapat kebaikan-ilustrasi-

OKI NEWS – Mereka yang memiliki weton kelahiran bulan suro siap-siap karena memasuki bulan baik ini, banyak kebaikan yang akan didapatkan.

Bulan Suro dikenal sebagai bulan Asyura yang merupakan bulan pertama dalam kalender Jawa. 

Bulan ini memiliki makna dan tradisi yang unik bagi masyarakat Jawa, khususnya yang beragama Islam.

Tidak hanya itu, bulan ini juga dianggap sebagai bulan yang penuh dengan kesakralan dan memiliki kekuatan spiritual yang tinggi.

BACA JUGA:5 Weton Paling Ceroboh dan Gegabah dalam Bertindak, Ada Jumat Kliwon dan Minggu Pahing

BACA JUGA:Rezeki Mengalir Deras! 5 Weton Ini Diberkati di Bulan Suro Juli 2024, Apa Saja?

Selain itu bulan ini juga dipercaya sebagai waktu yang tepat untuk melakukan refleksi diri, merenungkan dosa dan kesalahan, serta memohon ampunan kepada Allah SWT.

Mereka yang lahir dibulan ini diyakini sebagai momen untuk membuka diri terhadap kebaikan dan keberuntungan.

Bulan Suro menjadi pengingat untuk meningkatkan amalan ibadah, seperti sholat, puasa, membaca Al-Quran, dan bersedekah yang diharapkan menjadi momen untuk merenungkan diri, memperbaiki diri, dan mendekatkan diri kepada Allah SWT.

Dalam bulan yang dipercaya banyak kebaikan ini menjadi kesempatan untuk melakukan perbuatan baik kepada sesama, seperti membantu orang yang membutuhkan, menjalin silaturahmi, dan menyebarkan pesan damai.

BACA JUGA:5 Weton yang Punya Kecerdasan Diatas Rata-rata, Auto Jadi Pemimpin Menurut Primbon Jawa

BACA JUGA:3 Weton yang Berbakti Kepada Orang Tua, Penurut dan Patuh Menurut Primbon Jawa

Biasanya di bulan Suro ini dilakukan untuk membersihkan diri dari kesialan dan memohon keselamatan dengan menggelar di berbagai daerah untuk memeriahkan bulan Suro dan melestarikan tradisi.

Malam Satu Suro dianggap sebagai malam penuh keramat dan menjadi waktu untuk melakukan ritual dan doa bersama.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan