Cek Harga Samsung Galaxy Z Fold 4 di Juli 2024, Performa Kelas Terbaik dengan Chipset Snapdragon 8+ Gen 1

Samsung Galaxy Z Fold 4 turun harga per Juli 2024. Ponsel lipat besutan Samsung ini dibekali dengan performa chipset Snapdragon 8+ Gen 1--

OKI NEWS – Samsung Galaxy Z Fold 4 turun harga per Juli 2024. Ponsel lipat besutan Samsung ini dibekali dengan performa chipset Snapdragon 8+ Gen 1. 

Samsung Galaxy Z Fold 4 dirilis pada tahun 2022 lalu dan menjadi salah satu smartphone yang cukup ramai di pasaran.

Samsung Galaxy Z Fold 4 hadir dengan teknologi ponsel lipat yang inovatif dengan layar yang kokoh dan memiliki tampilan yang menarik.

BACA JUGA:Realme X2 Pro: Smartphone Premium dengan Layar Super AMOLED dan Performa Snapdragon 855 Plus

BACA JUGA:Cek Harga Realme GT 6 di Indonesia, HP Gaming dengan Performa Super Ngebut!

Spesifikasi Samsung Galaxy Z Fold 4 

Samsung Galaxy Z Fold 4 memiliki dimensi tinggi 155,1 mm, lebar 130,1 mm, ketebalan 6,3 mm saat posisi terbuka. 

Sementara saat dilipat, Samsung Galaxy Z Fold 4 memiliki dimensi tinggi 155,1 mm, lebar 67,1 mm, ketebalan 15,8 mm dengan bobot 263 gram. 

Samsung Galaxy Z Fold 4 dibekali dengan sertifikasi IPX8 dan bingkai armour aluminium yang tahan banting. 

BACA JUGA:Redmi 13C: HP Rp1 Jutaan dengan Performa Superior MediaTek Helio G85 dan Baterai 5000 mAh

BACA JUGA:HP Gaming Infinix Note 40 Cuma Rp2 Jutaan! Usung Performa Gahar dengan Layar 120 Hz

Pada bagian bodi belakangnya, Samsung Galaxy Z Fold 4 dilapisi dengan Gorilla Glass Victus+. 

Layar Samsung Galaxy Z Fold 4 mengusung layar jenis Foldable Dynamic AMOLED 2X berukuran 7,6 inci, dengan refresh rate 120 Hz dan resolusi 1812 x 2176 piksel. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan