Mengungkap Kekurangan BMW E36! Bikin Nostalgia, Sih Tapi Harganya Mengancam Kesehatan Dompet!

Mengungkap kekurangan BMW E36, mobil nostalgia yang harganya mengancam kesehatan dompet. --

Sayangnya Air flow mobil ini terkenal cepat rusak, sekalinya rusak, siap-siap untuk mendaratkan mobil ini di bengkel. 

BACA JUGA:Keunggulan All New Toyota Avanza: Mobil MPV dengan Kombinasi Performa Handal dan Fitur Canggih!

BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi Mobil Matik Murah, Dijamin Anti Encok Saat Macet-macetan!

Jika air flownya yang rusak, terkadang akan menimbulkan berbagai masalah baru. Bahkan, malah lebih banyak masalahnya kalau air flownya rusak.

Penyimpanan 

BMW E36 tidak punya banyak ruang penyimpanan. Bahkan di dashboard atau konsol tengah pun tak ada cup holder.

Kalau mau bawa air minum cukup letakkan saja di bangku atau dijepit di paha, karena memang se-sempit itu.

BACA JUGA:Hustt! Ini Bocoran Tips Beli Mobil Listrik, Ketahui Lebih Dulu Sebelum Menyesal!

BACA JUGA:Laptop untuk Kerja Terbaik 2024, Anti Lemot!

Aksesoris Mahal 

Sudah jadi rahasia umum kalua harga aksesoris dari BMW mahal, bahkan aksesoris dan spare parts berukuran kecil hingga besar dibanderol harga yang lumayan.

Dan untuk harganya sendiri varian BMW ini kini dijual di pasar mobil bekas dengan kisaran harga Rp 30-100 jutaan atau bisa lebih dari Rp100 jutaan. 

Walaupun banyak kurangnya, tapi mobil ini menjadi salah satu mobil BMW yang cukup nyaman untuk dikendarai. 

Kamu dapat merasakan feeling berkendara yang cukup asyik dengan mesin N/A yang ditancapkan dengan handling super mantap. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan