Infinix Smart 7 Dibekali Layar Luas yang Memukau, Benarkah Punya Teknologi Anti Bakteri?

Review Infinix Smart 7 dengan desain premium layar luas dan dibekali teknologi anti bakteri --

OKINEWSInfinix Smart 7 dirilis pada Februari 2023 dengan berbagai fitur premium, menawarkan layar besar, benarkah dilengkapi juga dengan teknologi anti bakteri?

Pada bagian belakang Infinix Smart 7 dilapisi dengan Silver Ion Spray, yang diklaim dapat memperlambat pertumbuhan kuman hingga 99 persen sehingga dapat membantu menjaga ponsel dari 14 jenis bakteri berbeda.

Bodi Infinix Smart 7 tidak hanya unik, tetapi juga dilapisi dengan teknologi Anti-Bakteri, menjadikannya lebih aman untuk kesehatan.

Dengan demikian, pada bagian belakang ponsel Infinix Smart 7 ini memperkecil kemungkinan bakteri menempel pada kulit tangan dan masuk kedalam perangkat hp.

BACA JUGA:Infinix GT 20 Pro OTW Meluncur di Indonesia, HP Gaming Murah Spek Dewa, Gamers Wajib Punya!

BACA JUGA:Rekomendasi HP Infinix Terbaik Harga Rp1 Jutaan Untuk Bermain Free Fire, Spesifikasi Tidak Usah Diragukan Lagi

Infinix Smart 7 Dibekali dengan layar memukau 6.6 inci IPS LCD yang besar dengan tingkat kecerahan hingga 500 nit.

Sehingga smartphone Infinix smart 7 ini dapat memudahkan para penggunaan saat berada di bawah sinar matahari.

Dibalut dengan desain elegan, Infinix smart 7 ini tersedia dalam beberapa pilihan warna yang menarik, seperti Polar Black, Coastal Green, Iceland White, dan Peacock Blue.

Memori internal 64 GB dengan opsi Extended RAM hingga 3 GB, memberikan total RAM hingga 7 GB untuk multitasking yang lebih lancar.

BACA JUGA:Review Infinix Hot 30: HP Gaming Harga Miring Cuma Rp1 Jutaan, Speknya Menggoda Banget!

BACA JUGA:Review Infinix Note 30: Dibekali Build Quality Oke, Sertifikasi Tahan Cipratan Air IP53, Intip Spek Lengkapnya

Smartphone Infinix smart 7 ini ditenagai oleh Chipset MediaTek Helio A22 dengan CPU Quad-core 2.0 GHz Cortex-A53 dan GPU PowerVR GE83201.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan