4 Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Bersama Teh Atau Kopi, Apa Saja?
Makanan yang dilarang dikonsumsi bersamaan dengan teh dan kopi--
Adapun makan-makanan yang mengandyng zat besi yang tinggi diantaranya daging merah, hati, telur, sayuran hijau, kacang-kacangan, buah-buahan kering, sereal fortifikasi, dan suplemen zat besi.
2. Makanan yang mengandung asam
BACA JUGA:7 Manfaat Bangun Pagi yang Tak Boleh Dilewatkan: Tips untuk Mengubah Kebiasaan Anda
BACA JUGA:5 Rekomendasi Makanan Rendah Kolesterol Ala Coach Natasya, Nomor 1 Paling Mudah Dicari
Selain zat besi, makanan yang mengandung asam juga termasuk yang tidak boleh dikonsumsi bersama teh dan kopi.
Alasannya karena makanan yang mengandung asam jika digabungkan dengan teh atau kopi disebut dapat meningkatkan resiko terjadinya kerusakan pada gigi serta lambung.
Nah erosi gigi akan terjadi dan asam bisa melarutkan enamel gigi yang ada akan dapat merangsang produksi asam lambung yang berlebih dan menyebabkan iritasi dan permasalahan pada lambung.
Adapun makanan yang dinilai punya tingkat asam yang tinggi diantaranya jeruk, lemon, nanas, tomat, cuka,anggur, bir, soda, dan jus buah-buahan.
BACA JUGA:Waspada Virus Mpox Clade 1 B Sudah Ada di Thailand, Cek Gejalanya Disini
BACA JUGA:Tawas Benarkah Bisa Atasi Bau Badan dan Ketiak Secara Instan? Cek Faktanya Disini
Jika memang mengharuskan mengkonsumsi makanan ini dengan kedua minuman tersebut maka mulai sekarang hindari dan sebaiknya beri jarak setidaknya satu jam setelah atau sebelum.
3. Makanan yang mengandung gula tinggi
Meski teh dan kopi kadang ditambahkan dengan gula ternyata makanan manis sangat tidak disarankan dibarengi dengan teh.
Padahal sudah jadi budaya minum kopi dan teh dengan berbagai pilihan makanan manis.
BACA JUGA:Waspada! Efek Buruk Sarapan Nasi Goreng Terhadap Kesehatan Anda