Sering Diabaikan, 7 Manfaat Ampas Kopi untuk Kulit dan Rambut

Manfaat Ampas Kopi untuk Kulit dan Rambut--

Kopi mengandung antioksidan dan kafein yang dapat membantu menghilangkan kantung di bawah mata. 

Asam klorogenik yang ada dalam kopi juga dapat mengurangi peradangan yang membuat area pada mata bengkak atau meradang.

BACA JUGA:Susah Bangun Pagi Meski Alarm Banyak? Inilah Cara Efektif untuk Mengatasi Kesulitan Bangun Tidur

BACA JUGA:Mengapa Sarapan Pagi Penting untuk Konsentrasi & Kinerja Otak? Cek Faktanya Disini, Temukan Pilihan Terbaik

3. Melindungi dari Efek Sinar Matahari

Ampas kopi ternyata dapat melindungi kulit dari sinar matahari. Ini karena ampas kopi mengandung senyawa polifenol yang bisa mengurangi bercak bintik akibat paparan sinar UV.

Studi yang dilakukan pada 2015 menemukan orang yang mengonsumsi banyak polifenol, baik dari kopi ataupun sumber lain, memiliki tanda penuaan akibat sinar UV yang lebih sedikit.

4. Mengurangi Selulit

BACA JUGA:Jam Terbaik untuk Sarapan: Cara Memastikan Hari Anda Semangat dan Produktif dari Pagi Hari

BACA JUGA:Mengapa Sarapan Pagi Penting untuk Konsentrasi & Kinerja Otak? Cek Faktanya Disini, Temukan Pilihan Terbaik

Selulit adalah timbunan lemak di bawah kulit yang membuat permukaan kulit menjadi bergelombang dan tidak rata. Nah, ampas kopi bisa dibuat menjadi semacam lulur untuk menghilangkan selulit pada kulit.

Caranya mudah, cukup campurkan ampas kopi dengan air atau minyak kelapa dan gosok selama 10 menit. Lakukan ini sebanyak dua kali dalam seminggu pada area kulit yang terdapat selulit.

5. Pewarna Rambut Alami

Bagi yang ingin menghitamkan rambut atau menyamarkan uban, ampas kopi bisa jadi pilihan alami untuk digunakan. 

BACA JUGA:Mengapa Sarapan Pagi Penting untuk Konsentrasi & Kinerja Otak? Cek Faktanya Disini, Temukan Pilihan Terbaik

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan