Kabar Gembira Infinix GT 20 Pro 5G Rilis Siap Meramaikan Pasar Smartphone Gaming Indonesia

Infinix secara resmi memperkenalkan Infinix GT 20 Pro 5 G untuk pasar tanah air--Dok: OKI NEWS

OKI NEWS - Infinix baru saja merilis smartphone gaming terbarunya di pasar Indonesia Infinix GT 20 Pro 5G.

Setelah sukses dengan Infinix GT 10 Pro di tahun 2023 lalu, kini giliran Infinix GT 20 Pro 5G yang siap meramaikan pasar smartphone gaming di Indonesia. 

Dalam acara launching yang digelar di SCBD, Jakarta Selatan. Infinix secara resmi memperkenalkan Infinix GT 20 Pro 5 G untuk pasar tanah air.

Smartphone gaming menarik ini hadir dengan spesifikasi khas gaming yang mentereng.

BACA JUGA:Poco F6 Pro OTW Debut! Bakal Jadi Pesaing Berat di Kelas Smartphone Flagship?

BACA JUGA:Redmi Note 12 Pro 5G Turun Harga Rp1 Juta, Rekomendasi Smartphone Masa Kini


Menyusul Kesuksesan Seri Sebelumnya Infinix GT 20 Pro Rilis di Tanah Air Pilihan Terbaik Smartphone Gaming--

Successor Infinix GT 10 Pro ini juga sudah dilengkapi panel layar berdimensi AMOLED 120 Hz dan ditenagai System on Chip (SoC) MediaTek Dimensity 8200 Ultimate.

Jika melihat dari ketangguhan yang ditawarkan oleh spesifikasi gaming yang mentereng Infinix GT 20 Pro tentu tak usah diragukan.

Bicara soal HP gaming tentu tak lengkap tanpa membahas dapur pacu yang ia gunakan. 

Infinix GT 20 Pro 5G ini sudah ditopang oleh chipset MediaTek Dimensity 8200 Ultimate.

BACA JUGA:Redmi Note 12 Pro Turun Harga Rp600.000, Smartphone Kelas Menengah Spek Flagship yang Masih Worth It di 2024

BACA JUGA:Bocoran Spesifikasi Vivo X Fold 3 Pro: Smartphone Lipat Canggih yang Siap Meluncur di Indonesia

Sebuah chipset dengan fabrikasi 4 nm yang mampu memberikan performa flagship di smartphone ini.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan