Perut Bunyi Padahal Sudah Makan? Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya
Penyebab dan cara mengatasi perut bunyi walaupun sudah makan--
BACA JUGA:Kabar Gembira Infinix GT 20 Pro 5G Rilis Siap Meramaikan Pasar Smartphone Gaming Indonesia
Selanjutnya bisa konsumsi Teh herbal untuk menenangkan saluran pencernaan dan dipercaya bisa menghentikan borborygmi yang terus menerus bunyi.
Beberapa bahan alami inilah yang dapat memberi efek menenangkan untuk usus seperti jahe, peppermint, dan kayu manis.
Jika tidak suka, tanaman herbal ini dapat dijadikan berbagai olahan seperti teh atau rebusan dengan merendamnya di dalam air panas dan mengkonsumsinya setelah makan.
Tapi percayalah jika perut bunyi meski tidak dalam keadaan lapar atau sudah makan ini borborygmi dan itu menandakan berlangsungnya proses pencernaan yang normal.
BACA JUGA:5 Cara Ampuh Menghilangkan Mabuk Alkohol yang Terbukti, Dijamin Ampuh!
BACA JUGA:BAHAYA!!! Kandungan Rasa Mint Pada Rokok Elektrik Ternyata Lebih Beracun dan Merusak Paru-paru
Akan tetapi, suara borborygmi yang memang terdengar tak biasa dan disertai gejala lain yang intens terjadi barulah bisa jadi tanda masalah medis yang serius.