Harga Motor Listrik Rakata NX8Terbaru Januari 2025, Sekelas Moge yangTampil Keren dan Super Sporty
Rakata NX8Terbaru Januari 2025, Sekelas Moge yangTampil Keren --
OKI NEWS – Tahun 2025, motor listrik tidak hanya menjadi solusi ramah lingkungan, tetapi juga menggabungkan gaya hidup modern, performa, dan efisiensi.
Salah satu Motor listrik yang menawarkan kombinasi tersebut adalah Rakata NX8.
Tampil Keren dan Super Sporty dengan Motor Listrik Rakata NX8--
Rakata NX8 adalah motor listrik bergaya naked sport yang diproduksi oleh Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS). Motor ini memiliki desain sporty dan modern, serta dilengkapi dengan teknologi canggih
Dengan desain sporty yang futuristik serta fitur-fitur canggih, motor listrik Rakata NX8 ini mampu memenuhi kebutuhan pengendara yang ingin tampil keren dan super sporty di jalanan.
BACA JUGA:Simulasi Kredit Motor Listrik Rakata X5 Punya Mesin Double Removable Lithium Battery 60V20Ah
Spesifikasi Rakata NX8
Untuk spesifikasinya sendiri, motor listrii Rakata NX8 memiliki desain yang aerodinamis dan agresif, memberikan kesan kuat dan dinamis.
Membuat motor listrik ini tidak hanya tampil keren di jalanan perkotaan tetapi juga mencuri perhatian.
Dimensi yang diusung Rakata NX8 cukup besar yaitu 2040 x 815 x 1040 mm, memberikan proporsi yang ideal untuk pengendara yang ingin merasakan sensasi berkendara ala motor sport dengan kenyamanan maksimal.
BACA JUGA:Harga Yamaha Mio M3 125, Pilihan Motor yang Masih Unggul dengan Torsi Maksimum 9,6 Nm
Bagian depan motor listrik Rakata NX8 ini dilengkapi dengan lampu depan LED, yang tidak hanya memberikan pencahayaan optimal di malam hari tetapi juga menambah kesan canggih dan modern pada desainnya.