Kolaborasi Lintas Sektoral, Bupati OKI Pererat Kerja Sama dengan Forkopimda

Bupati dan Wakil Bupati OKI Kunjungi Forkopimda.--
Dalam kesempatan tersebut, Muchendi juga menggali informasi terkait kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat di Kabupaten OKI.
Ia menegaskan komitmennya untuk terus berkolaborasi dengan berbagai instansi pemerintah guna memastikan pelaksanaan pembangunan dan pelayanan publik berjalan lancar.
BACA JUGA:Pemkab OKI Kembali Gelar Safari Ramadan 2025, Siapkan Rangkaian Kegiatan Keagamaan
BACA JUGA:Pemkab OKI Tetapkan Penyesuaian Jam Kerja ASN Selama Bulan Ramadhan, Ini Jadwalnya
"Tentunya, kami berharap program-program pemerintah dapat terus berjalan dengan baik dan aman," tutup Muchendi.