Cara Membedakan Uang Asli dan Palsu: Jangan Salah Lagi Cegah Kerugian dengan 4 Langkah Sederhana

Cara membedakan uang asli dan palsu terbaru--
• Memiliki logo Bank Indonesia yang terlihat utuh ketika diarahkan pada cahaya.
• Benang pengaman terlihat timbul dan dapat berubah warna dari sudut pandang tertentu.
BACA JUGA:Harga Emas di Pegadaian Hari Ini 14 Maret 2025, Antam, UBS dan Galeri 24 Kompak Catat Rekor Baru
BACA JUGA:Mengenal Spesifikasi dan Keunggulan BYD Sealion 7 2025, SUV Listrik Premium yang Ramah Kantong
• Terdapat kode untuk tunanetra yang terasa kasar pada bagian kanan dan kiri uang.
Ciri-ciri Uang Palsu
Selain mengenali ciri-ciri uang asli, sahabat perlu memperhatikan cara mengenali uang palsu dengan memahami perbedaan keduanya.
Berikut adalah beberapa tanda uang palsu yang perlu sahabat perhatikan setiap bertransaksi secara tunai:
BACA JUGA:Luncurkan Program Perbaikan RTLH, Gubernur Herman Deru Prioritaskan 2.500 Rumah
• Warnanya cenderung kusam dan lebih pucat dibandingkan dengan uang asli.
• Tinta yang digunakan untuk mencetak uang berbeda.
• Warna uang dapat luntur jika terkena cipratan air.
• Tidak memiliki benang pengaman yang timbul dan dapat berubah warna.
BACA JUGA:Menganal Suzuki Carry Minivan 2025, Mobil Keluarga Stylish dengan Fitur Modern dan Irit Bahan Bakar