Atasi Kemiskinan Ekstrem di Kabupaten OKI, Program Bismillah Pj Bupati Asmar Jadi Solusi

Pj Bupati Kabupaten OKI Ir Asmar Wijaya terus berupaya menekan angka kemiskinan diwilayahnya.--

KAYUAGUNG, OKINEWS - Pj Bupati Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) Ir Asmar Wijaya terus menekan angka kemiskinan ekstrem di wilayahnya. 

Salah satunya program Bismillah yang terfokus dengan memaksimalkan pengelolaa zakat dari seluruh penduduk kabupate OKI.

''Pengumpulan zakat dari program Bismillah, terbukti setidaknya bisa membantu menekan dan menanggulangi angka kemiskinan ekstrim di OKI,'' kata Pj Bupati OKI Asmar dalam suatu kesempatan.

Dana zakat yang terhimpun kata Pj Bupati OKI diwujudkan dalam bentuk paket pangan. Dan diserahkan pada warga dengan kategori miskin ekstrem.

BACA JUGA:Peserta Calon PPK OKI Dijadwalkan Tes Tertulis di Tiga Lokasi Ini

Paket bantuan berupa kebutuhan pangan tersebut sebagian telah diserahkan saat jelang Idul Fitri kemarin. 

''Ada ratusan paket kita berikan kepada warga dengan kategori miskin ekstrem. Dana yang berasal dari zakat dari program Bismillah.''

Secara detail Pj Bupati OKI menyampaikan jika Program Bismillah telah menyalurkan sebanyak 697 paket pangan dibagikan kepada warga kategori miskin ekstrem.

Selain itu Pemkab OKI juga memperbaiki 117 rumah tidak layak huni (tahun 2023 dan 2024) bersumber dari APBD, Dana Desa, CSR perusahaan maupun Baznas OKI, tutur dia.

BACA JUGA:Olah TKP Kebakaran SMA Negeri 3 Unggulan Kayuagung Digelar Senin, Ini Alasannya

Sementara itu dalam laporan kinerjanya Januari - Maret 2024 ke Kemendagri,  Pj Bupati Ir Asmar Wijaya mendapatkan apresiasi tinggi. 

Pj Bupati OKI itu memaparkan sejumlah indikator yang terangkum dalam 10 indikator Penilaian Capaian Kinerja.

1. Pengendalian inflasi

2. Penurunan angka stunting

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan