KOOL Bima, Pilihan Motor Listrik Bongsor dengan Performa Kencang Daya Baterai Tahan Lama
KOOL Bima merupakan pilihan motor listrik bongsor dengan performa kencang daya baterai tahan lama--
OKI NEWS - KOOL Bima merupakan pilihan motor listrik bongsor dengan performa kencang daya baterai tahan lama.
Secara spesifikasi KOOL Bima ini hadir dengan fitur keamanan seperti Dimmer Switch dan Spion berkendara semakin tangguh di jalanan.
Tidak hanya itu saja, motor KOOL Bima juga sajikan mode berkendara secara street yang memudahkan dalam perjalanan santai maupun gesit sekaligus.
Dalam joknya memiliki dual straight type dan kerangka bodi baja berikan bodi motor makin tangguh di jalanan setiap saat.
BACA JUGA:Kawasaki Ninja e-1, Motor Listrik yang Punya Fitur Parkir Canggih! Ini Spesifikasinya
BACA JUGA:Debut di EICMA 2025, Motor Listrik Honda WN7 Siap Dipasarkan Akhir Tahun
Sama halnya dengan sistem keamanan yang cukup, motor ini sudah dibekali kontrol berkendara dengan rem disc bagian depan dan belakang.
Bersama penerangan yang cukup bertenaga 72 V dalam lampu LED bagian depan dan belakang. Motor KOOL Bima juga kerahkan fitur adjustable headlight dan indicator lampu.
Fitur-fitur ini mempermudah dalam tata letak pencahayaan yang maksimal dalam berkendara di malam hari maupun siang hari.
Pada bodi motor KOOL Bima terapkan keunikan di bagian depan yang rinci bersama lekukan tangguh dan head lamp berbentuk sayap dengan warna putih dan kuning.
BACA JUGA:Motor Listrik Volta PatriotX Hadir dengan Cruise Control, Hill Start Assist, dan Daya Angkut 150 Kg
Dalam transmisi gigi nya sudah berikan CVT dan gearbox variable kecepatan bersama suspensi Telescopic Fork tangguh dalam meminimalisir getaran.