Ia juga menjelaskan bahwa penetapan DPT telah melewati tahapan pleno di berbagai tingkatan, mulai dari desa, kecamatan, hingga kabupaten.
Adapun rincian jumlah pemilih di 18 kecamatan di Kabupaten OKI antara lain:
BACA JUGA:Pemkab OKI Resmi Luncurkan Logo HUT ke-79, Ini Makna dan Filosofinya
BACA JUGA:KPU Tetapkan Nomor Urut Paslon Bupati-Wakil Bupati OKI, Ini Urutannya
Tanjung Lubuk: 26.216 pemilih
Pedamaran: 34.106 pemilih
Mesuji: 32.446 pemilih
Kayuagung: 54.282 pemilih
SP Padang: 33.846 pemilih
Tulung Selapan: 34.060 pemilih
Pampangan: 22.358 pemilih
Lempuing: 56.000 pemilih
Air Sugihan: 26.938 pemilih
Sungai Menang: 25.454 pemilih
Jejawi: 30.849 pemilih
Cengal: 27.048 pemilih
Kategori :