Ini yang Akan Terjadi Pada Pembuluh Darah Jika Sering Konsumsi Gorengan

Kamis 14 Nov 2024 - 13:29 WIB
Reporter : SR Harahap
Editor : SR Harahap

Cara mencegahnya dengan membatasi dan menghurangi frekuensi mengonsumsi makanan yang digoreng. 

Jika ingin tetap mengonsumsi, pilihlah minyak goreng yang lebih sehat seperti minyak zaitun atau minyak canola, dan goreng dengan suhu yang tidak terlalu tinggi.

BACA JUGA:Jangan Sampe Nyesel, Jenis Makanan Ini Bisa Sebabkan Miom dan Kista

BACA JUGA:Gelisah dan Sulit Tidur? Coba 5 Tips Ini untuk Tidur Nyenyak dengan Mudah

Tingkatkan konsumsi buah-buahan, sayuran, biji-bijian, dan ikan. 

Makanan ini kaya akan serat, vitamin, dan mineral yang baik untuk kesehatan jantung.

Kemudian jaga berat badan karena resiko obesitasis  merupakan faktor risiko utama aterosklerosis.

Olahraga secara teratur dapat membantu menjaga kesehatan jantung dan pembuluh darah.

BACA JUGA:Jarang Diketahui! Mangga Bisa Kurangi Kerusakan Kulit Akibat Sinar Matahari dan Penuaan Dini Alami

BACA JUGA:Awas Bahaya Masak Mie Instan dengan Bungkusnya Bisa Sebabkan Ini

Juga yang pasti adalah menjaga tingkat stress karena dapat meningkatkan tekanan darah dan mempercepat proses aterosklerosis.

Gorengan memang lezat, namun konsumsi yang berlebihan dapat berdampak buruk pada kesehatan pembuluh darah.

Proses penggorengan dan jenis minyak yang digunakan berperan besar dalam efek ini.

Proses yang terjadi adalah peningkatan Kolesterol Jahat (LDL)

BACA JUGA:Makanan Manis Kurang Bagus Dikonsumsi Saat Haid, Ini Alasannya

BACA JUGA:Bahaya Terlalu Sering Menatap Layar Digital! Ini Tips Menjaga Kesehatan Mata dari Paparannya

Kategori :