Makanan tinggi serat dapat membuat seseorang merasakan kenyang lebih lama.
Keinginan ngemil di malam hari merupakan masalah yang kompleks dengan berbagai penyebab.
Dengan memahami faktor-faktor yang mendasarinya, tentunya seseorang dapat mengambil langkah-langkah yang tepat untuk mengatasi masalah ini dan menjaga kesehatan tubuh.
BACA JUGA:Penderita Asam Urat Perhatikan, Ini Jenis Sayur yang Dilarang Dikonsumsi, Apa Saja?
BACA JUGA:Jarang Diketahui! Mangga Bisa Kurangi Kerusakan Kulit Akibat Sinar Matahari dan Penuaan Dini Alami
Meskipun ngemil malam hari kadang sulit dihindari, usahakan untuk membatasi dan memilih camilan yang sehat.
Penting untuk diingat jika kebiasaan ngemil malam hari sangat mengganggu kehidupan dan sulit diatasi, sebaiknya konsultasikan dengan ahli gizi atau dokter untuk mendapatkan penanganan yang tepat.