TERBARU! Pemutihan BPJS 2025! Begini Cara Registrasi Ulang Agar Tunggakan Dihapuskan

Rabu 19 Nov 2025 - 14:11 WIB
Reporter : F. Handayani
Editor : F. Handayani

Pastikan NIK di KTP dan data di sistem Dukcapil sudah sesuai karena sistem BPJS terintegrasi dengan database kependudukan nasional.

Data yang tidak valid akan menyebabkan penolakan atau proses verifikasi memakan waktu lama.

3. Siapkan Dokumen Lengkap

Fotokopi semua dokumen yang dibutuhkan sebelum datang ke kantor BPJS untuk menghemat waktu dan menghindari kunjungan berulang.

BACA JUGA:Polres OKI Mulai Berlakukan BPJS Jadi Persyaratan Perpanjangan SIM

BACA JUGA:Penderita Thalassemia Sudah Dikover BPJS Kesehatan? Ini Penjelasannya

4. Manfaatkan Layanan Online

Jika memungkinkan, gunakan layanan online melalui aplikasi atau website untuk menghindari antrean panjang di kantor BPJS.

5. Segera Daftar Saat Program Dibuka

Jangan menunda pendaftaran karena program pemutihan memiliki periode terbatas dan bisa berakhir setelah kuota atau waktu yang ditentukan.

Kategori :