Cara Mengatasi Susah Buang Air Besar secara Alami: Solusi Setelah 3 Hari Tidak Bisa BAB!
--
Perlu untuk diketahui bisanya kebutuhan air di dalam tubuh dapat diukur dengan melihat warna urine. Jika urine berwarna kuning pekat, itu tandanya bahwa Anda masih kekurangan cairan.
Anda dapat minum air putih lebih sering atau lebih banyak jika masih kekurangan cairan atau jika masih merasa susah buang air besar.
BACA JUGA:Tips Atasi Kecanduan Gula ala dr Zaidul Akbar Serta Bahayanya untuk Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:7 Tips Beli Tanah yang Aman dan Bebas dari Sengketa, Jangan Sampai Tertipu!
3. Memperbanyak aktivitas fisik atau olahraga
Olahraga atau latihan fisik dapat meningkatkan pergerakan otot di saluran cerna atau usus.
Oleh karena itu, Anda dapat rutin berolahraga, misalnya dengan berjalan kaki di sekitar halaman rumah selama 15–30 menit setiap hari untuk melancarkan pencernaan dan mengatasi keluhan susah buang air besar.
4. Menghindari kebiasaan menahan buang air besar
BACA JUGA:8.031 Jemaah Haji Sudah Kembali, Besok Kloter Terakhir Debarkasi Palembang Pulang ke Tanah Air
BACA JUGA:Cuan Gratis di Genggaman, Klaim Saldo DANA Kaget Rp110.000 Tanpa Ribet
Sediakan waktu yang cukup untuk buang air besar. Hindari terburu-buru apalagi menunda-nunda saat ingin buang air besar. Membentuk kebiasaan tersebut dapat membantu memperlancar buang air besar.
5. Hindari makan makanan yang kurang baik
Perlu untuk diketahui hindari makanan atau minuman dengan kandungan gas tinggi, misalnya susu, minuman bersoda, makanan berlemak, dan sayuran tertentu seperti lobak dan kol, agar perut Anda tidak terasa kembung.
6. Menggunakan minyak zaitun
BACA JUGA:Jaksa Masuk Sekolah, Cegah Judol dan Cybercrime di Kalangan Pelajar SMA Negeri 13 Palembang