Selain Air Hangat, Ladies Wajib Tau! Ini 5 Minuman yang Bisa Redakan Nyeri Saat Haid
Coklat panas bisa jadi alternatif minuman pereda nyeri haid--
Buah-buahan mengandung beragam vitamin dan mineral dengan segudang manfaat, salah satunya untuk mengobati nyeri haid.
Nah jika sedang nyeri saat haid disarankan untuk mengkonsumsi jus buah dengan beragam jenis buah dan rasakan manfaatnya.
BACA JUGA:Hati-hati, Minum Kopi Sambil Merokok Berbahaya Bagi Kesehatan! Ini Penjelasannya
BACA JUGA:Mengkonsumsi Mentimun Sebelum Tidur Bisa Turunkan Berat Badan, Benarkah? Cek Faktanya Disini
Apalagi buah-buahan dengan berbagai nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh contohnya vitamin B, C, dan magnesium yang baik untuk tubuh.
Nah itu dia 4 jenis minuman selain air hangat atau air putih yang bisa jadi alternatif penghilang rasa nyeri saat datang bulan atau haid.
Minuman diatas juga bisa dibuat sendiri dirumah dengan bahan-bahan sederhana tapi dapat menyehatkan bahkan menutrisi tubuh, semoga bermanfaat.