Selain Bisa Cegah Anemia, Petai Cinta Miliki Banyak Manfaat Loh, Apa Saja?

Selain bisa cegah anemia, petai cinta miliki manfaat yang beragam untuk kesehatan--

Lalu pada petai cina juga mengandung beberapa mineral mulai dari kalsium, zat besi, magnesium, da fosfor. 

Dari banyaknya kandungan yang ada di dalamnya, lantas apa saja ya manfaat dari petai cina ini untuk kesehatan tubuh? Simak ulasannya.

1. Menjaga kesehatan mata

BACA JUGA:Yuk Cobain! 6 Minuman Kaya Elektrolit Ini Bisa Cegah Dehidrasi, Apa Saja?

BACA JUGA:Coba Tips Pilih Shade Cushion Ini, Dijamin Make Up Anti Abu-abu

Dizaman yang canggih serba teknologi seperti sekarang yang mengharuskan kebanyakan orang dalam membutuhkan teknologi sepanjang waktu seperti gadget, laptop dan lainnya.

Kesehatan mata menjadi yang paling rentan dan juga bisa menjadi pemicu awal dari kerusakan atau mengganggu kesehatan mata.

Nah vitamin A yang ada didalam petai cina bisa membantu dalam menjaga kesehatan mata.

Jadi bisa saja menjadikan petai cina ini sebagai variasi menu yang bisa dikonsumsi selain wortel untuk mencegah terjadinya kerusakan pada mata.

BACA JUGA:6 Penyebab Perut Terasa Panas dan Cara Mengobatinya

BACA JUGA:5 Tips Bikin Make Up Glowing dan Tampak Cerah Cuma Pakai Highlighter

2 Menjaga saluran pencernaan dari infeksi

Bagian dari petai cina seperti daunnya bisa memberikan manfaat besar karena mengandung senyawa antioksidan.

Senyawa seperti alkaloid, flavonoid, dan tanin didalamnya bisa menjadi antibakteri yang mana sekaligus bisa mengobati infeksi Staphylococcus aureus dan Escherichia coli pada sistem pencernaan.

Bakteri bakteri tersebut yang bisa menyebabkan berbagai masalah pencernaan yang menyebabkan terjadinya penyakit diare, mual, dan ketidaknyamanan perut.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan