Selain Bisa Cegah Anemia, Petai Cinta Miliki Banyak Manfaat Loh, Apa Saja?

Selain bisa cegah anemia, petai cinta miliki manfaat yang beragam untuk kesehatan--

OKI NEWS – Selain dapat mencegah gejala anemia, petai cina ternyata punya manfaat lain loh untuk kesehatan, berikut penjelasannya.

Petai atau pete cina merupakan salah satu bagian dari tanaman perdu atau polong-polongan.

Namun memang tidak semua orang menyukai makanan ini walaupun manfaatnya terbilang besar.


petai cina ini dikenal sebagai makanan yang sehat dan dipercaya memiliki manfaat diberbagai negara dan digunakan sebagai obat herbal--

Petai cina memiliki biji berukuran kecil bahkan tidak berbau seperti petai, namun kendati demikian, petai cina masih memiliki aroma yang sama dengan petai pada umumnya.

BACA JUGA:Buah Buni: Si Mungil Langka Kaya Manfaat yang Baik untuk Kesehatan

BACA JUGA:Inilah Diet yang Cocok Dilakukan Pengidap Maag, Jangan Konsumsi Alkohol

Berbagai sumber menyebut bahwa petai cina ini dikenal sebagai makanan yang sehat dan dipercaya memiliki manfaat diberbagai negara dan digunakan sebagai obat herbal.

Petai cina sebenarnya memiliki bentuk yang hampir sama menyerupai petai biasa namun memang ukurannya lebih kecil dan aromanya tidak berbau khas tajam. 

Tetapi meskipun berukuran lebih kecil, kandungan nutrisi dan khasiat di dalamnya tidak kalah dengan petai biasa.

Petai cina memiliki kandungan nutrisi yang penting diantaranya ada berbagai jenis vitamin, seperti vitamin A, B1, dan C.

BACA JUGA:3 Cara Hempas Komedo Membandel di Wajah, Dijamin Kulit Mulus Tanpa Noda

BACA JUGA:Ini Ciri-Ciri Depresi Berat yang Perlu Segera Mendapat Penanganan

Tak hanya petainya saja tetapi daun dari pete ini mengandung senyawa antioksidan seperti flavonoid dan saponin yang memiliki manfaat besar dalam mempercepat penyembuhan luka.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan