Inovasi Madu Kekinian Bisa Tarik Minat Anak Muda Minum Jamu, Manfaatnya?

Jumat 30 Aug 2024 - 12:38 WIB
Reporter : SR Harahap
Editor : Ardi

OKI NEWS – Zaman sekarang ini banyak anak muda yang ogah konsumsi madu padahal banyak manfaatnya untuk kesehatan.

Itulah mengapa banyak inovasi mengembangkan jamu untuk menarik minat anak muda.

Hal inilah yang dilakukan oleh pelaku UMKM jamu kekinian asal Kabupaten Batang, Ramu Jamu milik Ginanjar Saputra.


Jamu sebagai adalah minuman tradisional Indonesia yang terbuat dari berbagai macam rempah-rempah--

UMKM ini menjadi salah satu peserta Festival Jamu dan Kuliner di Salatiga, beberapa waktu lalu dan membuat inovasi untuk meningkatkan minat generasi muda dalam mengonsumsi jamu.

BACA JUGA:Mulai Sekarang Perhatikan! Ini Jumlah Kalori dalam Satu Sendok Minyak dan Dampaknya bagi Tubuh

BACA JUGA:7 Manfaat Bangun Pagi yang Tak Boleh Dilewatkan: Tips untuk Mengubah Kebiasaan Anda

Dikutip dari berbagai sunber dengan kemasan dan rasa yang lebih kekinian, hal ini akan lebih digandrungi anak muda zaman sekarang

Selain itu produk jamunya memadukan beberapa rempah-rempah dengan rasa yang inovatif seperti jahe dan lemon, serta kombinasi jahe dan bunga rosela.

Nah hal ini bisa menjadi salah satu contoh untuk berbagai pelaku UMKM lain dalam mengembangkan invasi jamu.

Lantas apasih manfaat konsumsi jamu untuk kesehatan?

BACA JUGA:5 Rekomendasi Makanan Rendah Kolesterol Ala Coach Natasya, Nomor 1 Paling Mudah Dicari

BACA JUGA:Waspada Virus Mpox Clade 1 B Sudah Ada di Thailand, Cek Gejalanya Disini

Jamu adalah minuman tradisional Indonesia yang terbuat dari berbagai macam rempah-rempah, tanaman obat, dan bahan alami lainnya. 

Minuman ini telah menjadi bagian tak terpisahkan dari budaya dan kehidupan masyarakat Indonesia sejak zaman dahulu.

Kategori :