Masih Layak Pakai, Ini 4 Merk HP Android Bekas Termurah yang Bisa Jadi Pilihan, Harga Mulai Rp300 Ribuan

Beberapa merk hp android bekas yang masih layak dipakai, jadi solusi ngirit disaat urgent dan butuh ponsel segera, harga mulai dari Rp300 ribuan saja.--

OKINEWS - Beberapa merk hp android bekas yang masih layak dipakai, jadi solusi ngirit disaat urgent dan butuh ponsel segera, harga mulai dari Rp300 ribuan saja.

Hp android bekas memang dijual dengan harga rendah daripada HP baru, bahkan beberapa merk hp bekas masih memiliki performa yang baik, apalagi jika berasal dari merek ponsel terpercaya.

Jika ingin menghemat uang atau punya budget ngepas, membeli HP bekas adalah alternatif yang baik, sebab para pengguna bisa saja memanfaatkan fitur-fitur dasar tanpa membayar harga yang tinggi.

Ini dia beberapa merk hp android bekas yang dibanderol dengan harga kisaran Rp300 ribuan dan masih layak dipakai, simak apa saja.

BACA JUGA:Realme 11 Hadirkan Sensor ISOCELL Hasilkan Potret Memukau, Cek Harga dan Spesifikasinya Disini!

BACA JUGA:Lenovo ThinkPad Z13 Gen 1: Laptop Premium dengan Material Vegan Leather dan Fitur Keamanan Kamera IR

1. Vivo Y55

Vivo Y55 adalah salah satu hp android bekas yang menawarkan kombinasi fitur mumpuni dengan harga terjangkau.

Vivo Y55 memiliki layar IPS LCD 5,2 inci dengan resolusi HD (1280 x 720 piksel).

Menggunakan Qualcomm Snapdragon 430 dengan RAM 2 GB dan ROM 16 GB.

Memiliki kamera belakang yang terdiri dari 50 MP (wide), 2 MP (macro), dan 2 MP (depth), kamera Depan: 16 MP (wide).

Serta dilengkapi pula dengan sensor sidik jari yang terletak di bagian belakang ponsel ini.

BACA JUGA:Leluhur Nokia Lumia Bangkit dari Kubur, Siap Menggemparkan Pasar Tekno dengan Gebrakan Barunya?

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan